Begini Tips Hilangkan Kebiasaan Mendengkur

Saat seseorang mendengkur, itu akan mengganggu orang di
sebelahnya. Mendengkur terjadi karena jaringan di tenggorokan dan di mulut
lebih besar. Ukuran jaringan ini meningkat ketika berat badan juga meningkat.
itulah sebabnya orang yang gemuk lebih mungkin mendengkur ketika tidur.
Mendengkur bisa berarti seseorang memiliki faktor risiko
yang lain pada kesehatannya seperti diabetes, penyakit jantung, dan hipertensi.
Tapi jangan cemas karena mendengkur biasa diatasi dengan
perubahan gaya hidup dan beberapa cara seperti yang dilansir dari laman Verywell, Selasa (12/7/2016) berikut ini: berikut ini:
- Menurunkan berat badan
- Berhenti merokok
- Tidur miring
- Angkat kepala saat tidur dengan memakai bantal yang lebih banyak
- Buang penyumbatan
- Menggunakan corong atau pipa yang dimasukkan ke dalam mulut yang sudah diresepkan oleh dokter gigi.
- Menggunakan nose strip yang ditempatkan pada hidung Anda, yang akan membantu untuk menjaga lubang hidung tetap terbuka sepanjang malam.
- Semprotan untuk mengobati dengkuran.
- Meminum pil pencegah mendengkur
- Mengubah udara di kamar tidur Anda juga dapat membantu kemacetan pernafasan.
- Latihan mulut dengan membuka tenggorokan. Orang-orang Australia menyarankan belajar bermain didgeridoo.
- Inilah Hak Antara Ibu Dan Anak Laki-Laki Setelah Menikah
- Ingat Dengan M Arsyad?, Pria yang Dulu Hina Jokowi ini Di ciduk Polisi karena Sekap Anak 10 Tahun